Senam Lantai Terdiri Dari Dua Gerakan Dasar Yaitu Lengkap


Mengenal MacamMacam Gerakan Senam Lantai dan Cara Melakukannya

Senam lantai atau floor exercise atau disebut pula gymnastics merupakan bagian atau jenis dari senam. Kita bisa mengetahui apa itu senam lantai dari kosa kata yang membentuknya, yakni senam dan lantai. Artinya pengertian senam lantai adalah senam yang dilakukan di atas lantai, biasanya menggunakan alas bernama mantras atau permadani.


Senam Lantai Terdiri Dari Dua Gerakan Dasar Yaitu Lengkap

1.Sikap Lilin Sikap lilin atau shoulder stand adalah salah satu gerakan senam lantai untuk melatih keseimbangan dan ketenangan tubuh. Gerakan sikap lilin dimulai dengan posisi tidur terlentang kemudian mengangkat kedua kaki lurus ke atas dengan rapat. Pinggang ditopang kedua tangan dan posisi pundak tetap menempel di lantai.


Senam Lantai Pengertian, Sejarah, JenisJenis, Tujuan, Manfaat

Menurut Agus Margono (2009:79), pengertian senam lantai adalah latihan senam yang dilakukan pada matras, unsur-unsur gerakannya terdiri dari mengguling, melompat, meloncat, berputar di udara, menumpu dengan tangan atau kaki untuk mempertahankan sikap seimbang atau pada saat meloncat ke depan atau belakang. Aip Syarifuddin dan Muhadi


Jenisjenis Senam Lantai Halaman all

Senam lantai ( bahasa Inggris: floor exercise) adalah kegiatan olahraga yang cara gerakan dan bentuk latihannya dilakukan di lantai dengan menggunakan alas berupa matras. Matras berfungsi sebagai alat bantu utama yang berfungsi untuk mengurangi resiko terjadinya kecelakaan atlet yang sering bersentuhan dengan lantai. [1]


Dekdo Novianto SENAM LANTAI

Definisi Senam lantai merupakan salah satu bagian dari senam artistik. Senam lantai dilakukan pada lantai yang beralas matras tanpa menggunakan alat bantu lain. Luas lantai yang digunakan dalam kejuaraan senam adalah 12 ร— 12 meter persegi dengan tambahan 1 meter di setiap sisinya sebagai pengaman.


7 Jenis gerakan senam lantai, lengkap manfaat dan cara melakukannya Hops ID

Selain pengertian secara umum di atas, senam lantai juga memiliki beberapa pengertian menurut berbagai ahli dan sumber berikut ini. 1. Merriam-Webster. Senam lantai adalah salah satu cabang kompetisi senam yang terdiri atas gerakan balet dan lentur, seperti melompat, jungkir balik, dan handstand yang dilakukan tanpa alat bantu. 2.


10 Gerakan Senam Lantai dan Berbagai Manfaat Melakukannya

Manfaat senam lantai itu beragam, mulai dari membuat tubuh menjadi lentur, menguatkan tulang, meningkatkan kekuatan otot, melatih koordinasi anggota tubuh, meningkatkan daya tahan tubuh, mencukupi kebutuhan olahraga, membakar kalori dalam tubuh, meningkatkan disiplin dalam diri, mengatasi depresi, dan dapat meningkatkan sosialisasi.


Senam Lantai Merupakan Salah Satu Bagian Dari Senam

1. Guling Depan Guling depan (forward roll) adalah berguling ke depan dengan menggunakan bagian atas belakang badan (tengkuk, punggung, pinggang, dan panggul bagian belakang). Latihan guling ke depan dapat dilakukan dengan dua cara, yaitu guling ke depan dengan awalan sikap berdiri dan dengan awalan jongkok.


Senam Lantai Pengertian, Teknik, Manfaat, Sejarah, Penemuan

Sebelum melakukan senam lantai, sebaiknya Anda menyiapkan alas atau matras agar tubuh tidak bersentuhan langsung dengan lantai yang bisa membuat badan sakit. Berikut ini adalah beberapa gerakan dalam senam lantai yang bisa Anda praktikkan di rumah: 1. Sit up. Senam lantai dengan gerakan sit up berfungsi untuk memperkuat dan mengencangkan otot.


โˆš Pengertian dan 6 MacamMacam Senam Artistik

Urutan langkah melakukan: a. Guling Depan dengan Awalan Berdiri Berdiri tegak, kedua tangan lurus di samping badan. Angkat kedua tangan ke depan, bungkukkan badan, letakkan kedua telapak tangan di atas matras, posisi kaki lurus. Siku ke samping, masukkan kepala di antara dua tangan. Sentuhkan bahu ke matras. Bergulinglah ke depan.


jenis senam lantai dan cara melakukannya Jason White

Seperti yang telah disebutkan sebelumnya, senam lantai memiliki beberapa manfaat bagi kebugaran tubuh. Berikut ini empat manfaat dari senam lantai. 1. Membuat Tubuh Lebih Fleksibel. Dengan melakukan gerakan senam yang menggunakan kelenturan tubuh, otomatis hal tersebut dapat membuat tubuh akan lebih fleksibel.


Senam Lantai Pengertian, Sejarah, JenisJenis, Tujuan, Manfaat

Senam Lantai adalah salah satu senam artistik yang di lombakan sampai ke tingkat mancanegara, untuk menguasai senam lantai harus di dampingi oleh pelatih.. mulai dari panggul, bagian belakang yakni pinggang, punggung, serta tengkuk. Langkah untuk melakukan roll belakang: Posisi awal dalam keadaan jongkok, kedua kaki rapat, serta tumit.


Pengertian dan MacamMacam Gerak Senam Lantai Gramedia Literasi

Dikutip dari laman Skola KOMPAS.com, Senam lantai adalah kegiatan olahraga yang cara gerakan dan bentuk latihannya dilakukan di lantai sesuai dengan namanya. Biasanya senam lantai dilakukan menggunakan alas berupa matras. Matras dalam senam lantai berfungsi sebagai alat bantu utama untuk mengurangi risiko terjadinya cedera.


DasarDasar Senam Lantai unypress

Gerakan dasar Gerakan dasar dalam senam ini antara lain meliputi berjalan di atas matras, melompat, mengayun kaki, dan berputar. Gerakan dasar ini sangat penting untuk dikuasai sebelum memulai gerakan yang lebih kompleks. Gerakan akrobatik Gerakan akrobatik dalam senam ini antara lain salto, lompat tiga kali, dan putaran ganda.


Foto Tahapan Gerakan Guling Lenting dalam Senam Lantai

Salah satu untuk menjaga agar tubuh tetap sehat adalah berolaharaga. Oleh sebab itu, saya suka dengan materi-materi pendidikan jasmani. Berikut ini adalah 8 jenis-jenis senam lantai tanpa alat meliputi sikap lilin, forward roll, backward roll, handstand, bridge, pose kupu-kupu, child's pose..


Macammacam Senam Lantai dan Cara Melakukannya dengan Benar Wartawan Id Wartawan.id Update

1. Gerak Sikap Lilin (Shoulder Stand) 2. Gerak Headstand 3. Gerak Handstand 4. Gerak Guling ke Depan (Forward Roll) 5. Gerak Guling ke Belakang (Backward Roll) 6. Gerak Push Up 7. Gerak Kayang 8. Gerak Plank 9. Gerak Jembatan (Bridge) 10. Gerak Bicycle Crunch

Scroll to Top